Sub Instrumentation :Pelayanan yang diberikan dalam bidang konstruksi adalah spesifik untuk bidang elektrikal dan instrumentasi, meliputi instalasi kabel elektrikal dan kabel instrumen, panel elektrikal, panel instrumen, terminasi, instalasi lampu, penangkal petir, grounding, setting travo, instalasi fill instrumen (transmitter, control valve), hook up tubing, instalasi air supply dan lain sebagainya
- Pemasangan berbagai instrument control seperti PLC, DCS, dan kelengkapan item lainnya
- Pemasangan jalur kabel (cable duct, cable ladder, cable tray, conduit) termasuk item kelengkapan lainnya
- Penarikan kabel (instrument cable, kabel data, fiber optic) termasuk penyambungan, terminasi dan tes uji coba
- Pemasangan instrumen seperti: transmitter (Pressure, flow, Temperature, Level), switch (Pressure, flow, Temperature, Level) dan kelengkapan item lainnya
- Pemasangan pemipaan dan tubing untuk instrumen (koneksi ke proses, signal pneumatik atau hidrolik)
- Loop testing dan start-up / commissioning
Sub Electrical :- Pemasangan berbagai peralatan listrik / distribusi daya seperti: switchgear, transformer, power dsitribution panel
- Pemasangan panel kontrol motor / MCC
- Pemasangan jalur kabel (cable duct, cable ladder, cable tray, conduit) termasuk item kelengkapan lainnya
- Penarikan kabel power (LV,MV) termasuk penyambungan terminasi dan pengujiannya
- Pemasangan lampu (indoor/outdoor)
- Pemasangan sistem grounding dan penangkal [petir
- Pemasangan sistem komunikasi (Telecom dan PA /GA System)
- Pemasangan fire alarm system
- Pemasangan Cathodic Protection System